[INDONESIA] Bali Coffee Scene: How's The Competition?



Bali adalah pariwisata Indonesia, pariwisata Indonesia adalah Bali. Sudah tidak dipungkiri lagi asosiasi itu sudah sangat melekat. Tapi di luar pesona alam serta budaya, dunia seni juga dunia malam, ada satu lagi yang turut membantu Bali berdiri di tengah-tengah pertempuran destinasi wisata satu dunia: kopi.

Starbucks Dewata yang akhir-akhir ini mencuri perhatian dengan gerainya yang megah dan menggembar-gemborkan elemen budaya cukup membuat coffee scene di Bali dilirik lebih teliti oleh masyarakat. Banyak yang bilang nama yang sudah mendunia ini turut memberi dukungan pada petani kopi lokal, tanpa mengetahui bahwa sebenarnya ada lebih BANYAK LAGI pihak yang sudah bertahun-tahun melakukannya untuk industri kopi Bali. "Kompetisi" pun dimulai.

Siapa saja mereka dan apa saja kisahnya? Baca artikel "International coffee chains and local brands thrive on Indonesia’s Bali island" di situs Channel News Asia di sini.


0 Comments